BANYUWANGI | Warga LDII di seluruh Kabupaten Banyuwangi merayakan Idul Adha 1443 H/2022 M atau Hari Raya Kurban pada Minggu, 10 Juli 2022. Untuk kurban tahun ini, menurut data yang dihimpun Sekretaris DPD LDII Banyuwangi mengalami peningkatan dari tahun sebelumnya di seluruh PC dan PAC, jumlah kurban yakni 177 ekor …
Read More »